ASR-Hugua Gas Pol Kampanye Politik di Lokasi Kedua Konawe Utara, ‘Banjir’ Pendukung
Kandidat Paslon 02 Gubernur-wakil gubernur Sulawesi Tenggara (Sultra) ASR-Hugua terus menggelar kampanye politik di Bumi Anoa.
Kandidat Paslon 02 Gubernur-wakil gubernur Sulawesi Tenggara (Sultra) ASR-Hugua terus menggelar kampanye politik di Bumi Anoa.
Calon Gubernur Sulawesi Tenggara nomor urut 2, Andi Sumangerukka (ASR) menggelar kampanye terbuka di dua titik di Kabupaten Konawe Utara pada Selasa (29/10/2024).
Ratusan kepala keluarga (KK) di Desa Waturambaha Kecamatan Lasolo Kepulauan Kabupaten Konawe Utara dirundung kegalauan.
Warga Desa Puusuli Kecamatan Andowia Kabupaten Konawe Utara, Sulawesi Tenggara, menggelar syukuran atas beraktivitasnya PT Sumber Bumi Putra (SBP) diwilayah mereka.
Salah satu komitmen PT. Sumber Bumi Putra (SBP) adalah bermanfaat khususnya bagi masyarakat lingkar tambang di Desa Puusuli, Kecamatan Andowia, Kabupaten Konawe Utara.
Kantor Unit Penyelenggara Pelabuhan (KUPP) Molawe telah mencapai sebuah prestasi gemilang dengan naiknya statusnya menjadi kelas 1.
Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Sulawesi Tenggara (Sultra) bersama Pemerintah Daerah (Pemda) Kolaka Utara (Kolut) menggelar pasar murah pada Senin (5/6/2023).
Ratusan simpatisan menemani pendaftaran Bacaleg DPC PDIP Konawe Utara (Konut) di KPU Kabupaten Konut yang akan bertarung memperebutkan Kursi DPRD Kabupaten Konut, Kamis 11 Mei 2023.
Seorang pria inisial RA (19) tahun, asal Desa Morombo Pantai, Kecamatan Langgikima, Kabupaten Konawe Utara (Konut) tega menghabisi nyawa pengunjung cafe inisial BE gegara cemburu buta. Minggu (30/01/2022) sekira pukul 01.30 Wita.